‘TSUNAMI’ MEMBAWA NIKMAT: Wirkungsgeschichte

Oleh: Amhar RasyidJambi: 14 Maret 2025 Assalamu’alaikum wr,wbTsunami adalah gelombang air laut besar yang menakutkan, mengerikan, menyengsarakan, tetapi ‘tsunami’ dalam tulisan saya ini lain artinya: ia bukan ‘Sengsara, tetapi Tsunami Membawa Nikmat’. Istilah ‘tsunami’ saya pinjam untuk melukiskan ‘gelombang pemikiran besar, ibarat tsunami, yang berdampak indah, nikmat akhirnya di tengah kehidupan sosial bangsa Indonesia’. Ingatkah…

Read More

BATANG HARI AIRNYA GARANG:Meluap Lagi, Tak Kenal Musim

Oleh: Nando Nawawi, S.S(Pemerhati Sosial tinggal di Kota Jambi) Batanghari airnya tidak lagi tenang sebagaimana syair lagu daerah yang sering kita dengar. Kini airnya ‘garang’ merendam kampung-kampung. Dua minggu terakhir paling tidak beberapa daerah di sepanjang alirannya meradang; tenggelam. Sebagai orang Jambi, tentu kita semua tahu bahwa sungai Batanghari adalah salah satu sungai terpanjang di…

Read More

Samsul Riduan Resmi Dilantik Sebagai Wakil Ketua II DPRD Provinsi Jambi Periode 2024-2029

 Samsul Riduan resmi dilantik sebagai Wakil Ketua II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jambi untuk periode 2024-2029. Pelantikan tersebut berlangsung di ruang rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi pada Kamis (13/3/2025) pagi. Pelantikan ini disertai dengan pengambilan sumpah dan janji pimpinan yang dihadiri oleh para anggota DPRD Provinsi Jambi. Dengan dilantiknya Samsul Riduan, kini struktur…

Read More

DPP IMM Desak Menpan RB Cabut SE Penyesuaian Pengangkatan CASN 2024

Jakarta – IDEAA.ID || Dewan Pimpinan Pusat  Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (DPP IMM) mendesak Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (Menpan RB) untuk mencabut Surat Edaran Nomor B/1043/M.SM.01.00/2025 tentang Penyesuaian Pengangkatan CASN dan PPPK Tahun 2024. Hal tersebut disampaikan oleh Ketua DPP IMM Bidang Hukum dan HAM, Muhammad Habibi, dalam keterangan pers nya di…

Read More

Al Haris Gelar Buka Bersama Bupati dan Walikota Se-Provinsi Jambi

IDEAA.ID – JAMBI || Gubernur Jambi Al Haris dan Wakil Gubernur Jambi, Abdullah Sani menggelar acara buka puasa bersama Bupati, Wali Kota instansi vertikal dan kepala OPD lingkup Pemprov Jambi di Auditorium Rumah Dinas Gubernur Jambi, Senin (10/3/2025) malam. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka silaturahmi dengan tujuan menyatukan visi untuk membangun Provinsi Jambi. “Semoga silaturahim…

Read More

Sekda Jambi: Telah Menerbitkan SE Terkait Penanganan Daerah Kabupaten /Kota Di Jambi Terdampak Banjir

IDEAA.ID – JAMBI || Beberapa wilayah kabupaten/kota di Provinsi Jambi terdampak banjir, akibat hujan yang mengguyur. Dalam hal ini, pemerintah sudah membuat surat edaran.Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jambi Sudirman mengatakan, bahwa Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jambi sudah membuat surat edaran ke pemerintah kabupaten/kota. “Termasuk ke instansi Pemprov sendiri untuk tetap mewaspadai, memonitor kondisi cuaca yang tidak ramah. Malah hujannya juga dalam…

Read More

KLIR!!! Rektor IAIN Kerinci: Keputusan Terkait KIP-K Ada di Tangan Mahasiswa, Kampus Tak Intervensi

Kerinci – Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Kerinci, Dr. Jafar Ahmad, M.Si., akhirnya angkat bicara menanggapi aksi aspirasi yang digelar Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) terkait program Kartu Indonesia Pintar-Kuliah (KIP-K) di IAIN Kerinci, Senin (10/03/2025). Dalam pernyataannya, Rektor menegaskan bahwa keputusan mengenai keberlanjutan program KIP-K sepenuhnya berada di tangan mahasiswa penerima KIP-K, melalui forum internal…

Read More

DPRD Jambi Bentuk Pansus PI dan Optimalisasi PAD

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jambi, Sabtu (8/3) membentuk Panitia Khusus (Pansus) Participate Interest (PI) dan Pansus Optimalisasi Pendapatan Asli Daerah. Rapat paripurna pembentukan dua pansus ini dipimpin Wakil Ketua 1 DPRD Provinsi Jambi Ivan Wirata. Diikuti 33 Anggota DPRD Provinsi Jambi lainnya. Pansus 1, Diketuai oleh Abun Yani, Wakil Ketua Arpin Siregar dan…

Read More

Kemenpan RB dituduh Salah Tafsir, Komisi II DPR RI Tegaskan Pengangkatan CPNS Bisa di Percepat

JAKARTA – IDEAA.ID || Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) memberikan respons terkait keputusan penundaan pengangkatan 4 juta calon pegawai negeri sipil (CPNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK), yang mendapat protes dari masyarakat. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan dan RB) dianggap salah dalam menafsirkan hasil rapat dengan Komisi II DPR….

Read More