Waduh!! Diduga Kontrak Politik AL-AZHAR dengan Koalisi Partai Beredar, Jargon Juara Ternodai

SUNGAIPENUH-Ideaa.id Diduga, Kontrak politik antara Alfin dan Azhar Hamzah (AL-AZHAR) calon walikota dan wakil walikota Sungaipenuh 2024-2029 dengan Koalisi Partai Pengusung, beredar. Inilah 3 poin penjanjian dan kontrak politik antara Al-Azhar dengan lima Partai pengusung yang beredar, yang diketahui oleh masing-masing ketua Parpol dan ketua Koalisi Partai, yakni: 1. Dalam penyusunan struktur OPD/SKPD akan melibatkan…

Read More

Pj.Bupati Kerinci Asraf Kunjungi Lubuk Larangan Desa Pungut Hilir dan Tabur Benih Ikan

Kerinci – IDEAA.ID ||  Pj,Bupati Kerinci Asraf,S.Pt M.Si di dampingi Kepala Dinas perikanan dan ketahanan pangan Kabupaten Kerinci Tito Rivano,S,Pi M.SI mengunjungi lubuk larangan dan menebar benih ikan di Pokmaswas lubuk Tunggon Desa Pungut Hilir Kecamatan Air Hangat Timur, pada Jum’at (11/10/2024). Kehadiran Pj,Bupati Kerinci Asraf,S.Pt M,Si bersama rombongan lainnya di Desa Pungut Hilir disambut…

Read More

Safari Jum’at di Desa Pungut Mudik, Pj. Bupati Asraf Ajak Masyarakat Ciptakan Pilkada Damai dan Kondusif

KERINCI – IDEAA.ID || Pj. Bupati Kerinci Asraf, kembali melaksanakan kegiatan Safari Jum’at yang bertujuan untuk mempererat hubungan serta mendengarkan langsung aspirasi dan kebutuhan masyarakat. Kegiatan Safari Jum’at kali ini berlangsung di Masjid Nurul Iman, Desa Pungut Mudik, Kecamatan Air Hangat Timur, Kabupaten Kerinci. Jumat, (11/10/2024). Kegiatan Safari Jum’at kali ini terkesan istimewa, karena disamping…

Read More

Ahmadi Masih Sangat Bertuah Di Hamparan Besar Tanah Rawang

Sungaipenuh-Ideaa.id Ahmadi Zubir dan Ferry Satria sukses unjuk kekuatan di Hamparan Rawang. Dengan tidak memboyong massa selain Anak Jantan-Anak Batino Hamparan Rawang.  Ahmadi Zubir yang juga merupakan tokoh dalam wilayah Depati Dua Ninek  terbukti masih sangat bertuah di daerah yang memiliki Ikon Tanah Sabingkeh tersebut.  Di tengah hujatan oknum yang yang mencoba melunturkan kecintaan publik…

Read More

Belum Genap Tiga Tahun Memimpin, Ahmadi Zubir Sudah Berikan Bukti

SUNGAIPENUH-Ideaa.id Meski belum genap tiga tahun Ahmadi Zubir memimpin kota Sungaipenuh, namun sejumlah pembangunan di kota Sungaipenuh, telah menunjukkan geliatnya. Diantaranya, pembangunan ruas jalan Beton dari batas Desa koto lebu, kecamatan pondok tinggi hingga desa Kumun mudik, kecamatan Kumun debai. Jalan ini, selain menjadi jalan alternatif, juga sebagai jalan usaha tani diwilayah tersebut. Sejumlah pengusaha…

Read More

Kolaborasi Eksekutif dan Legislatif, Eksekutif Dengan Kebijakan Pro Rakyat Dan Legislatif Yang Mengedepankan Suara Rakyat

SUNGAIPENUH-Ideaa.id Selain Visi dan Misi, Jejak rekam calon walikota dan wakil walikota Sungaipenuh, bisa menjadi salah satu barometer untuk menentukan pilihan. Masyarakat kota Sungaipenuh saat ini, seharusnya tidak bingung lagi, menentukan pilihan, siapa yang lebih pantas untuk memimpin kota Sungai Penuh, kedepannya. Dari 5 pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Sungaipenuh 2024-2029, yang telah ditetapkan…

Read More

AGAMA ISLAM DAN SARANG LEBAH

Oleh: Amhar RasyidJambi, 11 Oktober 2024 Assalamu’alaikum wr, wb, Bpk2/Ibuk2/ Adik2ku/Anak2ku/Mhsw2ku dan segenap pembaca setia baik Muslim maupun non-Muslim di mana saja berada. Judul di atas adalah kiasan untuk memudahkan pembaca awam memahami agama Islam. Agama Islam dikiaskan dengan Sarang Lebah, ada madu di bagian paling dalam, ada Ratu Lebah, ada jutaan lebah2 bergelantungan sehingga…

Read More

Mengapa Memilih Paslon AZ-FER untuk Pilwako Sungaipenuh ?

SUNGAIPENUH-Ideaa.id Menjelang Pemilihan Walikota (Pilwako) kota Sungaipenuh yang tinggal beberapa minggu lagi, dukungan terhadap pasangan calon (Paslon) walikota dan wakil walikota, Ahmadi Zubir dan Ferry Satria,  Nomor urut 2, terus menguat. Dengan jargon “Lanjutkan” mereka menawarkan Visi dan Misi yang solid untuk kelanjutan pembangunan kota Sungaipenuh. Tokoh masyarakat Kota Sungaipenuh, Rengki, menyampaikan bahwa Paslon AZ-FER…

Read More

Pjs. Gubernur Sudirman Harap Konsorsium Pendidikan Siapkan Strategi Cetak SDM Unggul

JAMBI – IDEAA.ID || Penjabat Sementara (Pjs) Gubernur Jambi Dr. H. Sudirman, SH, MH berharap Konsorsium Pendidikan Daerah Provinsi Jambi dapat menyiapkan strategi untuk mencetak SDM unggul dan berkualitas, terdidik, sehat, berbudaya, agamis, dan berkesetaraan gender. Harapan tersebut disampaikannya saat pembukaan Rapat Koordinasi Pembentukan Konsorsium Pendidikan Daerah (KPD) Provinsi Jambi Tahun 2024, bertempat di Hotel…

Read More

Pimpinan DPRD Kerinci Boy Edwar Hadiri Rakor Publikasi Data Stunting Kabupaten Kerinci

Kerinci – IDEAA.ID || Pimpinan DPRD Kabupaten Kerinci Ir.H.Boy Edwar, MM menghadiri acara Rapat Koordinasi Daerah Publikasi Data Stunting Kabupaten Kerinci, yang di buka langsung oleh Pj.Bupati Kerinci di Ruang Pola Kantor Bupati Kerinci pada Rabu, 9 Oktober 2024. Acara yang diadakan ini dihadiri oleh berbagai pemangku kepentingan yang berperan aktif dalam upaya penanganan stunting…

Read More