Rumit!! 4 Paslon Bertaruh Reputasi Di 1 Basis

Sungaipenuh-Berbeda dengan Pilwako 2021 lalu yang hanya mempertarungkan Fikar dan Ahmadi. Pada Pilwako 2024 ini, ternyata mengapungkan banyak figur besar yang dikenal memiliki reputasi dan pengaruhnya masing-masing.  Uniknya, pada perhelatan demokrasi kali ini. Selain Ahmadi Zubir yang berpasangan dengan Ferry Satria, semua kandidat tengah baku hantam untuk membuktikan siapa paling bertuah dan siapa paling berpengaruh…

Read More

SENANG BERMUHAMMADIYAH…BAHAGIA BER NU

Oleh: Amhar RasyidJambi, 13 September 2024 Assalamu’alaikum wr,wb Bpk2/Ibuk2/Adik2/Anak2/ mahsw2ku dan segenap pembaca setia, baik Muslim maupun non-Muslim di mana saja berada. Tulisan berikut bertujuan untuk mempererat rasa kedekatan emosional simpatisan Muhammadiyah dan NU terutama bagi adik2 dan generasi muda umumnya. Kata Mahfud MD, NU dan Muhammadiyah bagaikan sepasang sepatu, tidak bisa dipakai hanya sebelah…

Read More

Dinas Kominfo Kerinci Teken MOU dengan RRI Jambi

JAMBI – IDEAA.ID || Dinas Kominfo Kabupaten Kerinci resmi melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MOU) dengan RRI Provinsi Jambi pada Rabu, (11/09/2024). Acara ini berlangsung di Auditorium RRI Jambi. Gubernur Provinsi Jambi hadir sebagai tamu kehormatan dalam acara tersebut, didampingi oleh Sekretaris Daerah Provinsi Jambi. Selain itu, sejumlah pejabat penting turut serta menyaksikan penandatanganan ini….

Read More

DPR Sahkan Iffa Rosita Jadi Komisioner KPU RI, Berikut Profil Iffa Aktivis Perempuan Aisyah Muhammadiyah

JAKARTA – IDEAA.ID || DPR menetapkan pergantian antarwaktu Komisioner KPU RI periode 2022-2027. DPR mengesahkan Iffa Rosita sebagai Komisioner KPU RI menggantikan Hasyim Asy’ari yang diberhentikan karena pelanggaran etik.Rapat digelar di ruang sidang paripurna Nusantara II MPR/DPR/DPD RI, Senayan, Jakarta, Selasa (10/9/2024). Ketua DPR Puan Maharani memimpin rapat tersebut. Mulanya, Ketua Komisi II DPR Ahmad…

Read More

Ini Sosok dan Profil Muhammad Hafiz Fattah yang Pimpin Ketua DPRD Provinsi Jambi

JAMBI – IDEAA.ID || Terlihat suasana Sakral, haru, dan bahagia jelas terpotret di Gedung DPRD Provinsi Jambi pagi ini. Bagaimana tidak, para Dewan Perwakilan Rakyat Periode 2024 – 2029 di ambil sumpah nya untuk mengabdi. Salah satu yang paling menyedot perhatian adalah sosok Anak Muda yang di Amanahkan Menjadi Ketua DPRD Provinsi Jambi. Serentak membakar…

Read More

Kejahatan Politik Uang Dalam Pilkada

Oleh :Dr. Hamka Hendra Noer, M.Si Penulis adalah Dosen Ilmu Politik, FISIP, Universitas Muhammadiyah Jakarta Banyak pakar menyebut, bahwa bukan hanya rakyat (konstituen) yang menentukan citra pilkada, tetapi siapapun yang mempengaruhi rakyat guna mendapatkan dukungan akanberpengaruh terhadap citra demokrasi. Salah satu penyakit politik dan penyimpangan hukum yang menodai citra pilkada adalah politik uang (money politics)….

Read More

Menjadi Inspirasi Bagi Kaum Wanita di Sungai Penuh dan Kerinci, Rucita Afianisa Resmi Di Lantik

Jambi, 09/09/2024 – Hari ini menjadi momen bersejarah bagi Rucita, satu-satunya wanita tangguh yang berhasil mewakili dapil 4 Sungai Penuh dan Kerinci di DPRD Provinsi Jambi. Dengan penuh kebanggaan, Rucita dilantik bersama anggota legislatif lainnya setelah berhasil meraih dukungan luar biasa dalam pemilihan legislatif dengan perolehan suara mencapai 24.281. Angka yang tak hanya menunjukkan tingginya…

Read More

Sosok Afuan Yuza Putra, Organisatoris Muda yang Kini Resmi jadi Anggota DPRD Provinsi Jambi

JAMBI – IDEAA.ID || Sebanyak 55 anggota DPRD Provinsi Jambi periode 2024-2029 resmi dilantik. Dari 55 orang legislator yang dilantik Pada, Senin (9/9/2024), salah seorang yang mencuri perhatian Tokoh Muda dan Organisatoris adalah Afuan Yuza Putra, DPRD Provinsi Jambi terpilih dari Dapil 4 (Empat) Kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh. Suami dari Ihda Liza Nuzula ini…

Read More

Fitrimizal; Konstituen Demokrat, Tolak Keputusan Fajran Dukung Antos-Lendra

Sungai Penuh – Fitrimizal, salah satu konstituen Partai Demokrat, mendesak Ketua DPD Demokrat Kota Sungai Penuh, Fajran, untuk tidak mendukung pasangan Antos dan Lendra sebagai calon walikota dan wakil walikota. Menurutnya, keputusan tersebut berisiko merugikan partai, terutama karena basis pendukung Antos-Lendra terpecah. Fitrimizal menyebutkan bahwa terbelahnya dukungan di kalangan masyarakat yang seharusnya menjadi basis kuat…

Read More

Ribuan Tim Pemenangan Al Haris-Sani Kabupaten Kerinci Resmi dilantik

KERINCI – IDEAA.ID || Ribuan Tim pemenangan yang tergabung dalam Tim Korkab, Korcam, Kordes dan Relawan, Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jambi Haris-Sani dilantik langsung oleh H.Alharis, pada Minggu (08/09/2024) bertempat di gedung Nasional Sungai Penuh. Tim Pemenangan di Nahkodai oleh Erwan, sekretaris Kumaini, mantan Ketua KPU Kerinci dan Bendahara Afuan Yuza Putra, anggota DPRD…

Read More