
Ketika Batubata Memicu Inflasi di Provinsi Jambi
EcoReview – Apa hubungan angkutan batubara dan inflasi di Provinsi Jambi ? Jika anda menjawabnya tidak ada, anda keliru! Karena justru angkutan batubara menjadi salah satu akar yang melatar belakangi tingginya inflasi di Jambi. Bagi sebagian orang ini mungkin sebatas hipotesis, dugaan yang masih perlu di buktikan, namun, bagi masyarakat penguna jalan raya ini sudah…