Monadi Terpilih sebagai Ketua DPD PAN Kerinci dalam Musda Serentak PAN se-Provinsi Jambi

Kerinci – Partai Amanat Nasional (PAN) resmi menetapkan 11 ketua DPD PAN se-Provinsi Jambi melalui Musyawarah Daerah (Musda) serentak yang digelar pada Sabtu (15/11/2025). Agenda penting yang dipimpin langsung oleh Ketua Umum PAN, Zulkifli Hasan, tersebut berlangsung dinamis dengan penetapan para nahkoda baru untuk lima tahun ke depan. Dalam Musda itu, Monadi terpilih sebagai Ketua…

Read More

Pengurus Tani Merdeka Kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh Resmi Dikukuhkan

SUNGAI PENUH – Pengurus Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Tani Merdeka Kabupaten Kerinci dan Kota Sungai Penuh, serta DPW Satgas Tani Merdeka Provinsi Jambi resmi dikukuhkan pada Kamis (13/11/2025) di Aula Kantor Wali Kota Sungai Penuh. Pengukuhan tersebut dipimpin langsung oleh Ketua DPW Tani Merdeka Indonesia Provinsi Jambi, Candra Andika, dan dihadiri oleh Wakil Bupati Kerinci,…

Read More

Kecamatan Pondok Tinggi Raih Juara 1 Lomba Stand UP2K pada HUT ke-17 Kota Sungai Penuh

Sungai Penuh — Kecamatan Pondok Tinggi berhasil menorehkan prestasi gemilang dengan meraih Juara 1 Lomba Stand UP2K (Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga) dalam rangka perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-17 Kota Sungai Penuh. Kemenangan ini menjadi bukti nyata semangat dan kreativitas masyarakat Pondok Tinggi dalam mengembangkan potensi ekonomi berbasis keluarga dan UMKM. Lomba Stand UP2K yang…

Read More

Bupati Monadi Pimpin Ziarah Peringatan Hari Pahlawan 2025

Kerinci – Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, Pemerintah Kabupaten Kerinci melaksanakan kegiatan ziarah ke Taman Makam Pahlawan serta ke makam para mantan Bupati dan Wakil Bupati Kerinci, pada Senin (10/11/2025). Kegiatan ziarah ini dipimpin langsung oleh Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos, M.Si, didampingi jajaran Forkopimda, Sekretaris Daerah, serta kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten…

Read More

Kecamatan Pondok Tinggi Sabet Juara 1 Lomba Three End, Komitmen Nyata Wujudkan Kota Sungai Penuh Bebas Kekerasan dan Ketimpangan Gender

Sungai Penuh — Kecamatan Pondok Tinggi kembali mencatat prestasi membanggakan dengan meraih Juara 1 Lomba Three End yang diselenggarakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DP3A) Kota Sungai Penuh dalam rangka memeriahkan HUT ke-17 Kota Sungai Penuh. Lomba Three End merupakan kegiatan kampanye sosial yang mengusung tema “Akhiri Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak, Akhiri…

Read More

Kecamatan Pondok Tinggi Raih Juara Umum Jambore PKK 2025, Borong 18 Penghargaan pada HUT ke-17 Kota Sungai Penuh

Sungai Penuh — Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh Kecamatan Pondok Tinggi pada peringatan HUT ke-17 Kota Sungai Penuh. Dalam ajang Jambore PKK Kota Sungai Penuh Tahun 2025, kader-kader PKK Pondok Tinggi tampil luar biasa dan berhasil memborong 18 penghargaan dari berbagai kategori lomba, sekaligus mengantarkan mereka menjadi Juara Umum tahun ini. Penyerahan piala dan hadiah…

Read More

Ketua PMI Kabupaten Kerinci Boy Edwar Sampaikan Ucapan Selamat HUT ke-67 Kabupaten Kerinci

Kerinci, 10 November 2025 – Peringatan Hari Ulang Tahun Kabupaten Kerinci yang ke-67 turut disemarakkan dengan ucapan penuh makna dari Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kerinci, Ir. Boy Edwar. Atas nama Keluarga Besar PMI Kerinci, beliau menyampaikan selamat dan doa terbaik bagi kemajuan Bumi Sakti Alam Kerinci. Dalam pernyataannya, Ir. Boy Edwar mengajak seluruh…

Read More

PEMKAB KERINCI GELAR HIBURAN RAKYAT HUT KE-67 KABUPATEN KERINCI

Kerinci – Pemerintah Kabupaten Kerinci kembali menghadirkan rangkaian hiburan spesial bagi seluruh masyarakat dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-67 Kabupaten Kerinci. Gelaran HIBURAN RAKYAT dan Bazar UMKM ini menjadi salah satu agenda yang paling dinanti, sebagai ruang kebersamaan sekaligus ajang promosi produk lokal Kerinci. Acara akan digelar pada Senin, 10 November 2025, bertempat di…

Read More

Bupati Kerinci Monadi Hadiri Sidang Paripurna HUT ke-67 Kabupaten Kerinci

Kerinci – Sidang Paripurna DPRD Kabupaten Kerinci dalam rangka Hari Ulang Tahun ke-67 Kabupaten Kerinci berlangsung khidmat di Gedung DPRD Kerinci, Bukit Tengah, Siulak, Minggu (9/11/2025). Hadir dalam agenda istimewa ini Gubernur Jambi Dr. H. Al Haris, S.Sos, MH, para bupati dan wali kota dari berbagai daerah di Provinsi Jambi maupun wilayah tetangga, serta unsur…

Read More