Ajak Pemdes Tangkit Muaro Jambi, Vaksinasi Massal Binda Jambi
IDEAA.ID, JAMBI – Badan Intelijen Negara (Binda) Jambi menggelar vaksinasi massal di GOR Serbaguna Desa Tangkit, Kec. Sungai Gelam, Kab. Muaro Jambi, Jumat (22/7/2022). Kegiatan terlaksana atas kerja sama dengan Dinas Kesehatan Muaro Jambi melalui Puskesmas Tangkit, Satgas Penanganan Covid-19 Desa Tangkit, Satpol PP-Damkar Muaro Jambi Kec. Sungai Gelam, Kab. Muaro Jambi. Vaksinasi ini menargetkan…