Bupati Kerinci Resmi Luncurkan Pasar Harian, Dorong Stabilitas Harga dan Perkuat Ekonomi Rakyat
Kerinci – Bupati Kerinci, Monadi, S.Sos., M.Si., secara resmi meluncurkan Pasar Harian Kabupaten Kerinci yang berlokasi di Pasar Baru Siulak, pada Rabu (15/10/2025).Pasar Harian ini menjadi langkah strategis Pemerintah Kabupaten Kerinci dalam mengendalikan inflasi, menjaga stabilitas harga kebutuhan pokok, serta menggerakkan ekonomi rakyat melalui aktivitas perdagangan yang berlangsung setiap hari. Dalam sambutannya, Bupati Monadi menegaskan…